Bangkalan (21/8). Ratusan pemuda LDII Bangkalan menggelar kerja bakti membersihkan lingkungan sekitar Jalan Raya Junok, pada Minggu (18/8). Kegiatan ini diinisiasi oleh DPD LDII Bangkalan dengan tujuan menanamkan nilai-nilai positif pada generasi muda, khususnya dalam menjaga kebersihan lingkungan.
Ketua DPD LDII Bangkalan, Sunaryo, menyampaikan, kegiatan ini merupakan bagian dari program tahunan DPP LDII dalam menyambut HUT RI dengan tema ‘Kerja Bersama, Bakti Untuk Negeri’. Ia berharap kegiatan ini dapat menginspirasi masyarakat luas untuk turut serta menjaga kebersihan lingkungan.
“Melalui kegiatan ini, bisa memberikan dorongan semangat bagi generasi muda agar lebih semangat dalam mengisi kemerdekaan dengan hal positif dan berguna, termasuk kebersihan lingkungan,” ungkap Sunaryo.
Oleh: Cakra Sadida (contributor)
Kunjungi berbagai website LDII
DPP, DPP, Bangkalan, Tanaroja, Gunung Kidul, Kotabaru, Bali, DIY, Jakpus, Jaksel, Jateng, Kudus, Semarang, Aceh, Babel, Balikpapan, Bandung, Banten, Banyuwangi, Batam, Batam, Bekasi, Bengkulu, Bontang, Cianjur, Clincing, Depok, Garut, Jabar, Jakarta, Jakbar, Jakut, Jambi, Jatim, Jayapura, Jember, Jepara, BEkasi, Blitar, Bogor, Cirebon, Kalbar, Kalsel, Kaltara, Kalteng, Karawang, Kediri, Kendari, Kepri, ogor, Bogor, Kutim, Lamongan, Lampung, Lamtim, Kaltim, Madiun, Magelang, Majaelngka, Maluku, Malut, Nabire, NTB, NTT, Pamekasan, Papua, Pabar, Pateng, Pemalang, Purbalingga, Purwokerto, Riau, Sampang, Sampit, Sidoarjo, Sukoharjo, Sulbar, Sulsel, Sultra, Sumbar, Sumsel, Sumut, Tanaban, Tangsel, Tanjung Jabung Barat, Tegal, Tulung Agung, Wonogiri, Minhaj, Nuansa, Sako SPN, Sleman, Tulang Bawang, Wali Barokah, Zoyazaneta, Sulteng